Rekomendasi Merk-merk Genset Berkualitas Terbaik

Seiring berjalannya waktu dan perkembangan zaman saat ini, semakin banyak jenis – jenis genset berkualitas yang ditawarkan oleh berbagai macam perusahaan. Agar tidak salah memilih, berikut adalah 5 merk genset berkualitas yang bisa menjadi referensi Anda sebelum membelinya. 


 

  1. Yanmar

Brand ini merupakan genset terbaik yang berasal dari perusahaan Jepang yang didirikan semenjak tahun 1912. Kelebihan yang dimiliki oleh genset merk Yanmar ini antara lain:

 

  • Mesin yang Kuat

Dengan keunggulan mesin yang kuat ini membuat merk Yanmar ini menjadi genset yang paling awet digunakan dan tahan lama. 

 

  • Ramah Lingkungan

Genset ini sengaja dirancang dengan meminimalisir pencemaran lingkungan. Suara yang dihasilkan oleh genset ini pun tidak terlalu berisik sehingga tidak mengganggu orang yang berada disekitarnya. 

 

  • Mudahnya Perawatan Mesin

Karena teknologi ini berasal dari Jepang, maka rancangan genset ini membuat penggunanya dapat melakukan perawatan mesin dengan mudah. Harga perawatan yang ditawarkan pun juga terjangkau, sehingga tidak menyulitkan pengguna.


 

  1. Perkins

Genset berkualitas selanjutnya dimiliki oleh merk Perkins, yang dibuat oleh perusahaan Inggris dan telah memproduksinya lebih dari 80 tahun. Motto perusahaan Inggris ini yaitu selalu mengutamakan kualitas mesin yang baik dan tinggi, sehingga genset merk Perkins ini ditetapkan sebagai genset paling terkenal di seluruh dunia.

 

  1. Cummins

Mesin serta komponen yang dirancang oleh brand Cummins ini dapat digunakan dalam keadaan darurat pada industri, perumahan, kelautan, pertahanan dan lain – lain. Terdapat dua jenis genset mer Cummins yang bisa digunakan, yaitu:

 

  •         Genset Standby

Genset standby ini dengan otomatis dapat menghasilkan sumber listrik dengan cepat saat terjadi pemadaman listrik di rumah. Terdapat juga berbagai macam jenis genset standby, sehingga pengguna dapat menyesuaikannya sesuai dengan kebutuhan.

  •         Genset Portable

Genset portable ini didesain secara sederhana untuk memudahkan pengguna bisa menggunakannya dimanapun dan kapanpun. Meskipun potable, kekuatan serta daya tahan yang dihasilkan pun tidak kalah bagus dengan jenis genset standby. 

 

  1. Kubota

Genset yang diproduksi oleh kubota memiliki kualitas yang sangat baik. kenapa? mesin genset kubota dikenal sebagai mesin yang bandel dan awet. Karena itu, ini sangat cocok buat kamu yang tidak mau menghabiskan banyak biaya untuk perawatan. Genset kubota yang awet membuat genset ini tidak mudah rusak sehingga tidak membutuhkan banyak perawatan.

 

Genset Kubota juga memiliki banyak variasi. Kamu bisa memilih genset sesuai dengan kebutuhanmu. Tentu saja disesuaikan juga dengan kapasitas, jenis genset dan sebagainya.

 

Untuk teman-teman yang ingin mengetahui lebih lanjut terkait genset Kubota atau ingin membeli genset Kubota, kami Austin Power menjual genset murah kubota dengan kualitas terbaik dan segera hubungi kami pada kontak yang telah tersedia.

 

  1. Deutz

Deutz merupakan brand pabrikan asal Jerman yang sudah berpengalaman di industri alat berat dengan berbagai varian produk  yang bermutu tinggi. Diesel Genset Deutz banyak digunakan untuk sektor pertambangan, minyak bumi dan gas, apartemen, rumah sakit, perhotelan dan industri manufaktur yang memerlukan ketahanan dan output tenaga yang besar.

 

Deutz Diesel Genset tersedia dengan kapasitas mulai dari 12 kVA – 559 kVA, open type dan silent type.

 

Deutz merupakan brand pabrikan asal Jerman yang sudah berpengalaman di industri alat berat dengan berbagai varian produk  yang bermutu tinggi. Diesel Genset Deutz banyak digunakan untuk sektor pertambangan, minyak bumi dan gas, apartemen, rumah sakit, perhotelan dan industri manufaktur yang memerlukan ketahanan dan output tenaga yang besar. Deutz Diesel Genset tersedia dengan open type dan silent type.

 

Demikianlah 5 Rekomendasi merk genset berkualitas paling terbaik yang bisa kamu gunakan untuk berbagai macam kebutuhan. Setiap brand tentunya memiliki keunggulannya masing – masing, tinggal sesuaikan saja dengan kebutuhan anda.

Facebook
Twitter
Email

Artikel Terkait